Etika Komunikasi Politik Dalam Pandangan Al-Quran

Penulis

  • Zikrullah Universitas Muhammadiyah Mahakarya Aceh ( UMMAH) Bireun
  • Mena Sari Universitas Muhammadiyah Mahakarya Aceh ( UMMAH) Bireun

Kata Kunci:

Etika, Komunikasi Politik , Pandangan Al-Quran

Abstrak

Berpolitik kejujuran sangat memerlukan keberanian suatu keberanian yang dilandasi kesadaran, proses berpolitik yang tak sehat tak hanya merusak proses demokrasi yang tengah dibangun, Pada konteks komunikasi politik tentu interaksi-interaksi yang diperlukan dan nilai-nilai apa yang dipahami adalah berdasarkan Al-qur’an, karena sesuatu pemikiran yang baik dengan landasan baik akan menghasilkan sesuatu yang baik, Etika komunikasi dibangun berdasarkan petunjuk Alquran, Islam mengajarkan bahwa berkomunikasi itu harus dilakukan secara beradab, penuh penghormatan, penghargaan terhadap orang yang diajak bicara, dan sebagainya. Ketika berbicara dengan orang lain, Islam memberikan landasan yang jelas tentang tata cara berbicara, Konsepsi etika komunikasi menurut Al-Qur’an adalah hubungan timbal balik yang menyebabkan terjadinya ketergantungan sepihak atau kedua belah pihak dengan cara yang bijaksana atau yang disebut dengan al-akhlaq al-karimah (akhlak mulia).

Unduhan

Diterbitkan

2023-08-02

Cara Mengutip

Zikrullah, & Sari, M. (2023). Etika Komunikasi Politik Dalam Pandangan Al-Quran. Jurnal Adijaya Multidisplin, 1(04), 649–659. Diambil dari https://e-journal.naureendigition.com/index.php/jam/article/view/730